News Update :

7 Lapisan Osi Layer Pada Jaringan

Rabu, 26 September 2012


  • Pengertian
      Osi Layer adalah sebuah model arsitektural jaringan yang dikembangkan oleh badan International Organization for Standardization (ISO) di Eropa pada tahun 1977. OSI merupakan singkatan dari Open System Interconnection. Model-OSI terbagi menjadi 7 layer, beberapa diantaranya ada yang termasuk upper layer dan lower layer.


  • MODEL OSI LAYER
7. Application Layer

         Berfungsi sebagai penghungbung utama antara aplikasi yang berjalan pada komputer. TCP/IP application layer ini adalah Aplikasi.
  • DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol): Protokol untuk distribusi IP pada jaringan dengan jumlah IP yang terbatas secara otomatis.
  • DNS (Domain Name Server): Database nama domain mesin dan nomor IP.
  • FTP (File Transfer Protocol): Protokol untuk transfer file.
  • HTTP (Hyper Text Transfer Protocol): Protokol untuk transfer file html dan web.
  • MIME (Multipurpose Internet Mail Extention): Protokol untuk mengirimkan file binary dalam bentuk teks.
  • NNTP (Network News Transfer Protocol): Protokol untuk menerima dan mengirim newsgroup.
  • POP (Post Office Protocol): Protokol untuk mengambil mail dari server.
  • SMB (Server Message Block): Protokol untuk transfer berbagai server file DOS & Windows.  
  6. Presentation Layer


              Berfungsi untuk mentranslasikan data yang hendak ditransmisikan oleh aplikasi ke dalam format yang dapat ditransmisikan melalui jaringan. TCP/IP Presentation Layer adalah Aplikasi.


  • SMTP (Simple Mail Transfer Protocol): Protokol untuk pertukaran mail.
  • SNMP (Simple Network Management Protocol): Protokol untuk manajemen jaringan.
  • Telnet : Protokol untuk akses dari jarak jauh.
  • TFTP (Trivial FTP): Protokol untuk transfer file.

           Berfungsi untuk mendefinisikan bagaimana koneksi dapat dibuat, dipelihara, atau dihancurkan. Selain itu, di level ini juga dilakukan resolusi nama.TCP/IP Session Layer adalah Aplikasi.
  • NETBIOS (Network Basic Input Output System) : Bios jaringan standar.
  • RPC (Remote Procedure Call) : Prosedur pemanggilan jarak jauh.
  • SOCKET : Input Output untuk network jenis BSD_UNIX.

         Berfungsi untuk memecah data ke dalam paket-paket data serta memberikan nomor urut ke paket-paket tersebut sehingga dapat disusun kembali pada sisi tujuan setelah diterima.
TCP/IP Transport Layer adalah Transport
  • TCP (Transmission Control Protocol)Connection oriented, berorientasi dengan membutuhkan koneksi jaringan.
  • UDP (User Datagram Protocol)Connectionless, berorientasi dengan tidak memerlukan koneksi jaringan.

       Berfungsi untuk mendefinisikan alamat-alamat IP, membuat header untuk paket-paket, dan kemudian melakukan routing melalui internetworking dengan menggunakan router dan switch.
  • IP (Internet Protocol)Protokol untuk menetapkan routing.
  • RIP (Routing Information Protocol) : Protokol untuk memilih routing.
  • ARP (Address Resolution Protocol) : Protokol untuk mendapatkan informasi hardware dari nomor IP.
  • RARP (Reverse ARP) : Protokol untuk mendapatkan informasi nomor IP dari hardware.



           Berfungsi sebagai transmisi data dengan memungkinkan pengirim memecah-mecah data input menjadi sebuah frame yang jumlahnya bisa ratusan maupun ribuan. TCP/IP Data Link Layer adalah Network Interface.

 Data Link LLC
  • PPP (Point to Point Protocol) yang kegunaannya protokol untuk point ke point.
Data Link MAC
  • SLIP (Serial Line Internet Protocol) yang kegunaannya protokol dengan menggunakan sambungan serial.

          Berfungsi untuk mendefinisikan media transmisi jaringan, metode pensinyalan, sinkronisasi bit, arsitektur jaringan (seperti halnya Ethernet atau Token Ring), topologi jaringan dan pengabelan.
  • Eternet
  • FDDI
  • ISDN
  • ATM



Share this Article on :

1 komentar:

laelvalderrama mengatakan...

Betway Casino Review - JeTHub
Betway Casino is the best betting site in the world 경기도 출장마사지 and a popular 하남 출장안마 choice 충청북도 출장샵 for online gambling. With more than 1000 games including 서울특별 출장샵 jackpots, sports betting and many  원주 출장샵 Rating: 3 · ‎Review by JD Kalman

Posting Komentar

 

© Copyright Techinfopc 2010 -2011 | Design by techinfopc | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.